Jangan tinggalkan Shalat Saat Berpuasa! Mengapa? Baca Ini

Di Bulan Ramadhan, Khususnya bagi para kaum remaja muda mudi terkadang masih banyak yang melalaikan shalatnya. Setelah Sahur dan makan banyak, apalagi saat suasana sedang dingin dan hujan turun, mereka lebih memilih tidur daripada menunggu adzan subuh.

Motivation - Di Bulan Ramadhan, Khususnya bagi para kaum remaja muda mudi terkadang masih banyak yang melalaikan shalatnya. Setelah Sahur dan makan banyak, apalagi saat suasana sedang dingin dan hujan turun, mereka lebih memilih tidur daripada menunggu adzan subuh. 

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh6r2zpTt8rQsn33Uaftp-lAKf6LhRI2XsWIQbBq69rPvrAP7CttnLBdv_F3zDt7SZv1fW1-vt27mfaT91JPUbd_EzAbqq-0qOggLwtoTTqbepZlaCaDwAKWpu1O1aAEuL_Ik0M2gN7NkmC/s1600/gambar-orang-sholat.jpg

Mereka biasanya baru akan shalat subuh saat mereka terbangun dan hari sudah terang, malah adapula yang tidur dan hingga bangun saat adzan dhuhur berkumandang. Dengan demikian, ia telah meninggalkan shalat subuhnya. Apakah Puasanya diterima?

Seseorang pernah bertanya pada Syaikh Muhammad bin Sholih Al ‘Utsaimin -rahimahullah - “Apa hukum orang yang berpuasa namun meninggalkan shalat?

Beliau rahimahullah menjawab:

Puasa yang dilakukan oleh orang yang meninggalkan shalat tidaklah diterima karena orang yang meninggalkan shalat adalah kafir dan murtad. Dalil bahwa meninggalkan shalat termasuk bentuk kekafiran adalah firman Allah Ta’ala,

فَإِنْ تَابُوا وَأَقَامُوا الصَّلَاةَ وَآَتَوُا الزَّكَاةَ فَإِخْوَانُكُمْ فِي الدِّينِ وَنُفَصِّلُ الْآَيَاتِ لِقَوْمٍ يَعْلَمُونَ

Jika mereka bertaubat, mendirikan sholat dan menunaikan zakat, maka (mereka itu) adalah saudara-saudaramu seagama. Dan Kami menjelaskan ayat-ayat itu bagi kaum yang mengetahui.” (Qs. At Taubah [9]: 11)

Alasan lain adalah sabda Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam,

بَيْنَ الرَّجُلِ وَبَيْنَ الشِّرْكِ وَالْكُفْرِ تَرْكُ الصَّلاَةِ

Pembatas antara seorang muslim dengan kesyirikan dan kekafiran adalah meninggalkan shalat.” (HR. Muslim no. 82)

Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam juga bersabda,

الْعَهْدُ الَّذِى بَيْنَنَا وَبَيْنَهُمُ الصَّلاَةُ فَمَنْ تَرَكَهَا فَقَدْ كَفَرَ

Perjanjian antara kami dan mereka (orang kafir) adalah mengenai shalat. Barangsiapa meninggalkannya maka dia telah kafir.” (HR. Ahmad, At Tirmidzi, An Nasa’i, Ibnu Majah. Dikatakan shahih oleh Syaikh Al Albani)

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjSLAhpzTD8B643WVDj5t5ASIYJN7hEGe5hzGldIj7UA89tnuaH7bGC1Y2gqXaq_DSNh5j3O_TMX3_F1dHOz_LU1M8FK8VCl8-aKCLA-EbzT3M-5GeFC1BHwVcYKBy-W4MV41e2NUIMaQoE/s1600/rerfresh-your-day-with-shalat.jpg

Pendapat yang mengatakan bahwa meninggalkan shalat merupakan suatu kekafiran adalah pendapat mayoritas sahabat Nabi bahkan dapat dikatakan pendapat tersebut adalah ijma’ (kesepakatan) para sahabat.

‘Abdullah bin Syaqiq –rahimahullah- (seorang tabi’in yang sudah masyhur) mengatakan, “Para sahabat Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam tidaklah pernah menganggap suatu amalan yang apabila seseorang meninggalkannya akan menyebabkan dia kafir selain perkara shalat.” [Perkataan ini diriwayatkan oleh At Tirmidzi dari 'Abdullah bin Syaqiq Al 'Aqliy; seorang tabi'in. Hakim mengatakan bahwa hadits ini bersambung dengan menyebut Abu Hurairah di dalamnya. Dan sanad (periwayat) hadits ini adalah shohih.]

Oleh karena itu, apabila seseorang berpuasa namun dia meninggalkan shalat, puasa yang dia lakukan tidaklah sah (tidak diterima). Amalan puasa yang dia lakukan tidaklah bermanfaat pada hari kiamat nanti.

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg6xnF3cNgyPhMVWq0y2FERLxQaqNVSxdBTcGPeBikGDJpMclaDZaodjhZ8ViGgg3cKu_Fm8i35OXwvKvKAJDghAYRazceP-_2NJFmxv7wiGheBYBdqH-yw2VX4_y3iu38Dt7YKDNqLPF8d/s1600/Sudah+Shalat+Belum.jpg

Oleh sebab itu, kami katakan, “Shalatlah kemudian tunaikanlah puasa.” Adapun jika engkau puasa namun tidak shalat, amalan puasamu akan tertolak karena orang kafir (karena sebab meninggalkan shalat) tidak diterima ibadah dari dirinya.

We Hope You Can Satisfied

COMMENTS

BLOGGER: 2
  1. Thanks for sharing Guys,bermanfaat artikelnya buat yang sering bolong puasa+sholatnya kyk ane :D

    ReplyDelete

Name

Aktor Indonesia,2,Aktris Indonesia,14,Android,15,Animasi,1,Anime,28,Aplikasi,2,Arsitektur,1,Artikel,95,Artikel Bugis,8,Artikel Islami,41,Berita,8,Chineese,2,Desain,1,Elektro,2,Elektronika,2,Film,13,Film Barat,8,Film Indonesia,3,Games,4,Home,1,Image Only,11,Industri,1,IOS,3,Java,1,Kesehatan,71,Komik,50,Komik Lucu Bahasa Indonesia,50,Kontes Menulis,1,Kontes SEO,11,Kuis,1,Kuliah,1,LightHOUSE Indonesia,1,Matematika,1,Models,3,Olahraga,49,Profil Artis,18,Review,3,Review Blog,8,Review Games,3,SEO,11,Sepak Bola,60,Simulasi,1,Smartphone,2,Software,1,Story,1,Teknologi,74,Telekomunikasi,1,Template Blog,8,Tes,1,Tips Blogging,13,Tips dan Trik,23,Tokoh,18,Top 10,142,Top 5,28,Tutorial Blog,95,Unik,370,
ltr
item
UShare Blog: Jangan tinggalkan Shalat Saat Berpuasa! Mengapa? Baca Ini
Jangan tinggalkan Shalat Saat Berpuasa! Mengapa? Baca Ini
Di Bulan Ramadhan, Khususnya bagi para kaum remaja muda mudi terkadang masih banyak yang melalaikan shalatnya. Setelah Sahur dan makan banyak, apalagi saat suasana sedang dingin dan hujan turun, mereka lebih memilih tidur daripada menunggu adzan subuh.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh6r2zpTt8rQsn33Uaftp-lAKf6LhRI2XsWIQbBq69rPvrAP7CttnLBdv_F3zDt7SZv1fW1-vt27mfaT91JPUbd_EzAbqq-0qOggLwtoTTqbepZlaCaDwAKWpu1O1aAEuL_Ik0M2gN7NkmC/s1600/gambar-orang-sholat.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh6r2zpTt8rQsn33Uaftp-lAKf6LhRI2XsWIQbBq69rPvrAP7CttnLBdv_F3zDt7SZv1fW1-vt27mfaT91JPUbd_EzAbqq-0qOggLwtoTTqbepZlaCaDwAKWpu1O1aAEuL_Ik0M2gN7NkmC/s72-c/gambar-orang-sholat.jpg
UShare Blog
http://utility-share.blogspot.com/2015/07/jangan-tinggalkan-shalat-saat-berpuasa.html
http://utility-share.blogspot.com/
http://utility-share.blogspot.com/
http://utility-share.blogspot.com/2015/07/jangan-tinggalkan-shalat-saat-berpuasa.html
true
7805869321094886971
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content