100 Fakta - Fakta Tentang Naruto Yang Harus Anda Ketahui Setelah Tamat di Tahun 2014 [PART 9]

100 Fakta Tentang Naruto Yang Perlu Anda Ketahui.

Motivation - Kali ini kita akan membahas fakta - fakta tentang Naruto setelah tamat di tahun 2014 lalu. Jika anda adalah seorang pecinta berat anime ini, pasti ada beberapa diantara fakta dibawah ini yang sudah anda ketahui, namun mungkin ada juga yang belum anda ketahui. Maka dari itu berikut telah kami rangkum 100 Fakta Naruto Yang Harus Anda Ketahui Setelah Tamat di Tahun 2014.

41. Sharingan adalah mata terkutuk hasil dari cinta dan dendam. "jadi itu sharingan mata yang lebih terkutuk dariku" kata kyuubi (Naruto vol. 34)

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEinp9lhnU6FHUx_2AQ60Ko3PyFN9xaS10OdVk1VSx9QZZiPspzgIclhLmQTt-ZWFbf1oP3sAtx-GK5751Yk57VkUZw-wDM0VHS2je9mfJMXyMLqsHsb7fS90B4qAHnv8PM2AC7m_34mpRlT/s1600/kyuubi_sharingan.jpg

42. Edo tensei adalah jutsu yg bisa membangkitkan orang yg telah mati..jutsu ini membutuhkan DNA orang yg ingin di bangkitkan. orang yg jiwanya disegel atau DNA nya tak cukup maka tak bisa dibangkitkan. jutsu ini jg memerlukan tumbal manusia hdup-hidup sebagai wadah dari jiwa orang yang ingin dibangkitkan. Jutsu edo tensei diciptakan oleh Nidaime Hokage dan lebih disempurnakan lagi oleh Orochimaru. Jutsu ini disertai jimat untuk mengunci kepribadian orang yang telah dibangkitkan sehingga orang yg dibangkitkan hanya mematuhi perintah dari pengguna jurus dan fakta yang paling menarik dari jutsu ini adalah tidak ada resiko bagi pengguna jurus.

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjcAcRygIJB9gFkjXW4_yEHeliHlJceDdUpgZpx-pEcY6OkKKDVC9vkxBt6YrWdjEl0s45V-EAa2yH4icAbpvGsKEWcd8LPEqQ7nkENpGjAPXvtjn-Y7NYUTsBnSL1sRXCaiDqyqd5JNuZd/s1600/edo_tensei.jpg


43. Izanagi aslinya adalah jutsu milik rikudo sennin untuk penciptaan. klan uchiha dan klan senju awalnya adalah 1 dan sama. sang sannin yg merupakan wujud 2 klan dan 2 garis keturunan di dalam 1 orang. dia menggunakan kekuatan ini untuk menciptakan banyak hal dengan menurunkan imajinasi dan energi spritual yg membentuk kekuatan YIN. dia menciptakan wujud dan bentuk dari ketiadaan. bijuu merupakan salah 1 ciptaannya. degan menggunakan kekuatan elemen YIN dan YANG dia menciptakan 9 ekor bijuu dari chakra juubi. Izanagi adalah teknik yangg membuat imajinasi jadi kenyataan.

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhXi3iVy0jf_9ALr5Rrz2JKCK5naXCfAtILvEL_Bc31Qsf3JefGZpNi7kgVf8cJ8PrZsC1ei4PhzqreXj2nULfed7gnxS3-tgDZKftlQPn7fzgxCz6Hr1R8KgnHaKRup0kP6IvWohDBsAsw/s1600/tobis-izanagi-activated.jpg

44. Fushi no jutsu (Fushi tensei) adalah jutsu unik milik orochimaru. jutsu ini bisa dibilang jutsu keabadian tapi jangan lupa semakin hebat jutsunya maka semakin besar juga resiko bagi pengguna jurus tersebut, tapi dibilang keabadian pun fisiknya tak bisa di pertahankan seperti apa adanya.Sebelum tubuh nya membusuk, pengguna jurus harus mencari tubuh baru sebagai wadah jiwanya dan kalau tidak mengistirahatkan fushi no jutsu selama 3 tahun maka dia sudah tidak biza melakukan ritual tensei ke tubuh.

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjWg2MaPnYjytk8alJSo66-3PPx03qFJhwyolcpgWQESZgMOQZnuNdtYLF4TVf_Aqk5bARjrhKVo-V31nX1-S5jQkUO18mpy-4JxibP1ayq4mlgxx44kYAr5QJrHf_irbC1tHXr1SzFh5Pv/s1600/Fushi_Tensei.png


45. Uchiha madara dikalahkan oleh senju hashirama dalam beberapa pertarungan dan mereka sudah bertarung sejak kecil dimulai dari pertarungan melempar batu kesebrang sungai.

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjZayrDuBddE9-9gE_kKL3ghuSDDKy8YgO0vjf27mTmpDwaQUUX4LgCAZ0BnS8xFDVLHbwSahyphenhyphenKWgMuZEekE2_eEvtubv_5ZgFb6Je5eF3kCHNoKEqM5BXVGD1cy0cI72oYnnSy2dxWPcZ1/s1600/hashirama_senju_vs_uchiha_madara.jpg


BACA SELANJUTNYA : 100 Fakta - Fakta Tentang Naruto Yang Harus Anda Ketahui Setelah Tamat di Tahun 2014 [PART 10]

We Hope You Can Satisfied

COMMENTS

Name

Aktor Indonesia,2,Aktris Indonesia,14,Android,15,Animasi,1,Anime,28,Aplikasi,2,Arsitektur,1,Artikel,95,Artikel Bugis,8,Artikel Islami,41,Berita,8,Chineese,2,Desain,1,Elektro,2,Elektronika,2,Film,13,Film Barat,8,Film Indonesia,3,Games,4,Home,1,Image Only,11,Industri,1,IOS,3,Java,1,Kesehatan,71,Komik,50,Komik Lucu Bahasa Indonesia,50,Kontes Menulis,1,Kontes SEO,11,Kuis,1,Kuliah,1,LightHOUSE Indonesia,1,Matematika,1,Models,3,Olahraga,49,Profil Artis,18,Review,3,Review Blog,8,Review Games,3,SEO,11,Sepak Bola,60,Simulasi,1,Smartphone,2,Software,1,Story,1,Teknologi,74,Telekomunikasi,1,Template Blog,8,Tes,1,Tips Blogging,13,Tips dan Trik,23,Tokoh,18,Top 10,142,Top 5,28,Tutorial Blog,95,Unik,370,
ltr
item
UShare Blog: 100 Fakta - Fakta Tentang Naruto Yang Harus Anda Ketahui Setelah Tamat di Tahun 2014 [PART 9]
100 Fakta - Fakta Tentang Naruto Yang Harus Anda Ketahui Setelah Tamat di Tahun 2014 [PART 9]
100 Fakta Tentang Naruto Yang Perlu Anda Ketahui.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEinp9lhnU6FHUx_2AQ60Ko3PyFN9xaS10OdVk1VSx9QZZiPspzgIclhLmQTt-ZWFbf1oP3sAtx-GK5751Yk57VkUZw-wDM0VHS2je9mfJMXyMLqsHsb7fS90B4qAHnv8PM2AC7m_34mpRlT/s400/kyuubi_sharingan.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEinp9lhnU6FHUx_2AQ60Ko3PyFN9xaS10OdVk1VSx9QZZiPspzgIclhLmQTt-ZWFbf1oP3sAtx-GK5751Yk57VkUZw-wDM0VHS2je9mfJMXyMLqsHsb7fS90B4qAHnv8PM2AC7m_34mpRlT/s72-c/kyuubi_sharingan.jpg
UShare Blog
http://utility-share.blogspot.com/2015/11/100-fakta-fakta-tentang-naruto-9.html
http://utility-share.blogspot.com/
http://utility-share.blogspot.com/
http://utility-share.blogspot.com/2015/11/100-fakta-fakta-tentang-naruto-9.html
true
7805869321094886971
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content