Ternyata Ada Hewan Yang Lebih Berbahaya Dari Piranha, Ini Dia!

Hewan ini menyerang secara berkelompok dan jika mereka memakan mangsanya, maka tidak akan ada sisa dari apa yang mereka makan tersebut. Namun tahukah anda? bahwa ternyata ada hewan yang sejenis dengan piranha tapi lebih berbahaya darinya, hewan apakah itu?

Motivation - Pasti anda mengenal hewan laut yang termasuk dalam jenis karnivora atau pemakan hewan ini, yah dialah si piranha. Hewan ini menyerang secara berkelompok dan jika mereka memakan mangsanya, maka tidak akan ada sisa dari apa yang mereka makan tersebut. Namun tahukah anda? bahwa ternyata ada hewan yang sejenis dengan piranha tapi lebih berbahaya darinya, hewan apakah itu?

Dialah hewan Candiru. Candiru atau Canero adalah jenis ikan air tawar yang masih sekeluarga dengan ikan lele dan dapat ditemukan di sungai amazon dan sungai Oranoco. Daripada ikan piranha, ikan yang hanya berukuran 1 sampai 2 inci dengan lebar 4 sampai 6 milimeter ini lebih ditakuti oleh penduduk lokal. Pasalnya ikan ini sangat tertarik dengan air seni dan darah.

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj8OQ65293fY3F7-rK2rvFnKJv5rXiTZ-ht6Ri2eP-AzowA8H6xxkA5OIbRWQ3CNX_0isyn5uHq_Oe3ZC1i_Zcb2G5dw74iRiX781HD8XTpkmTN4bEvJAcPFzL2tfCk68aW2brYq4239ihd/s1600/Ikan+Bahaya.jpg

Ikan jenis parasit ini memiliki bentuk seperti belut dan berwarna hampir transparan, gerakannya juga cepat, jadi hampir mustahil untuk melihatnya didalam air. Ikan candiru termasuk perenang yang kuat, kulitnya lembut dan licin, giginya juga tajam.

Ikan candiru terdiri dari 3 spesies, yang pertama adalah ikan candiru berukuran jari, yang kedua ikan candiru berukuran tusuk gigi, keduanya biasanya makan dengan cara masuk kedalam ikan besar, yang ketiga adalah candiru paus (whale candiru) yang merupakan ikan pemakan bangkai. Cara makan ikan candiru ini adalah menemukan ikan dengan mengecap air dan mengetahui ikan dari aliran air yang ditimbulkan ikan lain.

Setelah menemukannya, ikan kecil ini akan langsung menuju celah-celah sirip ikan itu, kemudian durinya akan melukai insang ikan dan mengeluarkan darah selagi ikan candiru berada di dalam ikan tersebut. Tidak hanya ikan, manusia juga menjadi sasaran ikan candiru, karena itulah, ikan candiru ini biasa disebut ikan vampir dari Brazil.

Cara penyembuhan dari ikan ini adalah dengan air dari tanaman Xagua dan apel Buitach, air tersebut kemudian dimasukkan ke daerah yang terkena ikan. Efek dari kedua tanaman tersebut bagi ikan candiru adalah melarutkannya. Tidak hanya pengobatan tradisional, pengobatannya juga bisa melalui operasi.

We Hope You Can Satisfied

COMMENTS

Name

Aktor Indonesia,2,Aktris Indonesia,14,Android,15,Animasi,1,Anime,28,Aplikasi,2,Arsitektur,1,Artikel,95,Artikel Bugis,8,Artikel Islami,41,Berita,8,Chineese,2,Desain,1,Elektro,2,Elektronika,2,Film,13,Film Barat,8,Film Indonesia,3,Games,4,Home,1,Image Only,11,Industri,1,IOS,3,Java,1,Kesehatan,71,Komik,50,Komik Lucu Bahasa Indonesia,50,Kontes Menulis,1,Kontes SEO,11,Kuis,1,Kuliah,1,LightHOUSE Indonesia,1,Matematika,1,Models,3,Olahraga,49,Profil Artis,18,Review,3,Review Blog,8,Review Games,3,SEO,11,Sepak Bola,60,Simulasi,1,Smartphone,2,Software,1,Story,1,Teknologi,74,Telekomunikasi,1,Template Blog,8,Tes,1,Tips Blogging,13,Tips dan Trik,23,Tokoh,18,Top 10,142,Top 5,28,Tutorial Blog,95,Unik,370,
ltr
item
UShare Blog: Ternyata Ada Hewan Yang Lebih Berbahaya Dari Piranha, Ini Dia!
Ternyata Ada Hewan Yang Lebih Berbahaya Dari Piranha, Ini Dia!
Hewan ini menyerang secara berkelompok dan jika mereka memakan mangsanya, maka tidak akan ada sisa dari apa yang mereka makan tersebut. Namun tahukah anda? bahwa ternyata ada hewan yang sejenis dengan piranha tapi lebih berbahaya darinya, hewan apakah itu?
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj8OQ65293fY3F7-rK2rvFnKJv5rXiTZ-ht6Ri2eP-AzowA8H6xxkA5OIbRWQ3CNX_0isyn5uHq_Oe3ZC1i_Zcb2G5dw74iRiX781HD8XTpkmTN4bEvJAcPFzL2tfCk68aW2brYq4239ihd/s1600/Ikan+Bahaya.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj8OQ65293fY3F7-rK2rvFnKJv5rXiTZ-ht6Ri2eP-AzowA8H6xxkA5OIbRWQ3CNX_0isyn5uHq_Oe3ZC1i_Zcb2G5dw74iRiX781HD8XTpkmTN4bEvJAcPFzL2tfCk68aW2brYq4239ihd/s72-c/Ikan+Bahaya.jpg
UShare Blog
http://utility-share.blogspot.com/2015/10/ternyata-ada-hewan-yang-lebih-berbahaya.html
http://utility-share.blogspot.com/
http://utility-share.blogspot.com/
http://utility-share.blogspot.com/2015/10/ternyata-ada-hewan-yang-lebih-berbahaya.html
true
7805869321094886971
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content