Rahasia Pendengaran Tajam Yang Dimiliki Orang Buta

Peneliti dari Montreal Neurological Institute (MNI) di McGill University dan Universite de Montreal telah menunjukkan bahwa orang yang tidak bisa melihat, benar-benar memiliki pendengaran yang lebih baik.

Motivation - Tahu tidak? walaupun mereka tidak daat melihat (tuna netra) namun mereka tidak bisa dianggap remeh. Mengapa? itu karena pendengaran orang buta lebih tajam dari orang normal, benarkah?

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiyO2s5voyEwSrxhnkpiDhgAamptF6NdLi6dtEOR8CpXBq4qLdlibDp_C5F1paKLUpnVg5QZHqJsJmNNNtCst4g1jsi8DJTvGEbUsYBPFJocoGSdTtJzyCfqmEUpYzWv9raEhvhiDRc4aQx/s1600/gadis-buta.jpg

Peneliti dari Montreal Neurological Institute (MNI) di McGill University dan Universite de Montreal telah menunjukkan bahwa orang yang tidak bisa melihat, benar-benar memiliki pendengaran yang lebih baik.

Tapi hal ini umumnya terjadi pada orang yang mengalami kebutaan saat masih sangat muda. "Sebelumnya telah diketahui bahwa kebutaan bisa membantu perkembangan musik, tapi tidak memperhitungkan usia orang tersebut menjadi buta," ujar Dr Robert Zatorre, seorang ahli saraf kognitif di MNI, McGill University, seperti dikutip dari ScienceDaily.

Pada orang yang bisa melihat, area otak yang disebut dengan medial occipital memainkan peran yang penting dalam mendaftar sinyal secara visual. Nah, pada orang yang mengalami kebutaan sejak awal kehidupan akan mengoperasikan daerah otak ini untuk mendeteksi suara. Hal ini yang membuat seseorang bisa mendengar lebih baik dibandingkan dengan orang normal.

Selain itu saat lahir atau berusia muda, pusat otak yang mengatur penglihatan, pendengaran dan indera lainnya semua masih terhubung. Koneksi yang ada ini kemungkinan terus dipertahankan dan digunakan untuk memproses suara pada orang yang mengalami kebutaan.

Karena itu terkadang diketahui orang yang mengalami kebutaan tidak hanya bisa mendengar lebih baik, tapi juga memiliki indera sentuhan yang lebih baik dan penciuman yang lebih kuat. Hasil penelitian ini diberi judul Pitch discrimination in the Early Blind yang sudah diterbitkan dalam jurnal Nature.

We Hope You Can Satisfied

COMMENTS

Name

Aktor Indonesia,2,Aktris Indonesia,14,Android,15,Animasi,1,Anime,28,Aplikasi,2,Arsitektur,1,Artikel,95,Artikel Bugis,8,Artikel Islami,41,Berita,8,Chineese,2,Desain,1,Elektro,2,Elektronika,2,Film,13,Film Barat,8,Film Indonesia,3,Games,4,Home,1,Image Only,11,Industri,1,IOS,3,Java,1,Kesehatan,71,Komik,50,Komik Lucu Bahasa Indonesia,50,Kontes Menulis,1,Kontes SEO,11,Kuis,1,Kuliah,1,LightHOUSE Indonesia,1,Matematika,1,Models,3,Olahraga,49,Profil Artis,18,Review,3,Review Blog,8,Review Games,3,SEO,11,Sepak Bola,60,Simulasi,1,Smartphone,2,Software,1,Story,1,Teknologi,74,Telekomunikasi,1,Template Blog,8,Tes,1,Tips Blogging,13,Tips dan Trik,23,Tokoh,18,Top 10,142,Top 5,28,Tutorial Blog,95,Unik,370,
ltr
item
UShare Blog: Rahasia Pendengaran Tajam Yang Dimiliki Orang Buta
Rahasia Pendengaran Tajam Yang Dimiliki Orang Buta
Peneliti dari Montreal Neurological Institute (MNI) di McGill University dan Universite de Montreal telah menunjukkan bahwa orang yang tidak bisa melihat, benar-benar memiliki pendengaran yang lebih baik.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiyO2s5voyEwSrxhnkpiDhgAamptF6NdLi6dtEOR8CpXBq4qLdlibDp_C5F1paKLUpnVg5QZHqJsJmNNNtCst4g1jsi8DJTvGEbUsYBPFJocoGSdTtJzyCfqmEUpYzWv9raEhvhiDRc4aQx/s400/gadis-buta.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiyO2s5voyEwSrxhnkpiDhgAamptF6NdLi6dtEOR8CpXBq4qLdlibDp_C5F1paKLUpnVg5QZHqJsJmNNNtCst4g1jsi8DJTvGEbUsYBPFJocoGSdTtJzyCfqmEUpYzWv9raEhvhiDRc4aQx/s72-c/gadis-buta.jpg
UShare Blog
http://utility-share.blogspot.com/2015/10/rahasia-pendengaran-tajam-yang-dimiliki.html
http://utility-share.blogspot.com/
http://utility-share.blogspot.com/
http://utility-share.blogspot.com/2015/10/rahasia-pendengaran-tajam-yang-dimiliki.html
true
7805869321094886971
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content