Kecepatan Terbang Malaikat Jibril

Kecepatan Para Malaikat Allah SWT

Motivation - Dalam rukun iman pada agama islam, terdapat bunyi bait kedua "Iman kepada malaikat - malaikat Allah". Nah, untuk itulah sebagai umat muslim, kita harus percaya dan mengakui adanya malaikat walau tak terlihat. Tahukah anda bagaimana kecepatan Malaikat? Seorang Ahli Hadist dan Qur'an yang juga merupakan seorang ilmuwan fisika ini sempat mengungkapkan betapa cepatnya malaikat itu.

Ahli Fisika dari Mesir ini bernama DR. Mansour Hassab El Naby, ia berhasil membuktikan berdasarkan petunjuk Al Qur'an (Q.S As Sajdah:5) kecepatan cahaya dapat dihitung dengan tepat sama dengan hasil pengukuran secara ilmu fisika modern.

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh5wRQqbWU4fpL_uLFdzFVu2LcptWUIpHePaohyphenhyphenIwSkscEj10ed3tElmLJtzrVGiLR6UP1kLlADWpURiWWObkpQqPzFpLFc_ZYSc8DVu72JpGJU6fqxpQOdoFWpiIN9ra5egcMi1GSlGSo/s1600/kecepatan+terbang+malaikat.jpg


Berdasarkan Q.S As Sajdah ayat 5 :
"Dia mengatur urusan dari langit ke bumi, kemudian (urusan) itu naik kepadaNya dalam satu hari yang kadarnya adalah seribu tahun menurut perhitunganmu."

Secara jelas ayat tersebut memakai perbandingan bahwa satu hari sama dengan 1.000 tahun, dihitung dengan cermat ternyata sama dengan kecepatan cahaya. Pertanyaannya kemudian, petunjuk ayat ini apakah sebagai penjelas atas petunjuk ayat dalam Al Qur'an yang lain?

Apakah kecepatan cahaya merupakan yang paling cepat di jagad raya ini seperti dugaan manusia sekarang berdasarkan ilmu fisika modern? Dari beberapa ayat di dalam Al Qur'an disebutkan bahwa malaikat mempunyai kecepatan terbang yang sangat cepat.

Seperti dalam Q.S An Naazi´aat ayat 3-4 :

1. Demi malaikat-malaikat yang diutus untuk membawa kebaikan
2. Dan (malaikat-malaikat) yang terbang dengan kencangnya
3. Dan (malaikat-malaikat) yang turun dari langit dengan cepat
4. Dan (malaikat-malaikat) yang mendahului dengan kencang


Juga pada Q.S Al Mursalat ayat 1-2 dijelaskan bahwa malaikat terbang dengan kencang atau cepat:

Bagaimana malaikat terbang?
Malaikat dapat terbang karena memiliki sayap, ada yang mempunyai 2, 3 atau 4 sayap.

Disebutkan pada Q.S Faathir ayat 1 :

"Segala puji bagi Allah Pencipta langit dan bumi, yang menjadikan malaikat sebagai utusan-utusan (untuk mengurus berbagai macam urusan) yang mempunyai sayap, masing-masing (ada yang) dua, tiga dan empat. Allah menambahkan pada ciptaan-Nya apa yang dikehendaki-Nya. Sesungguhnya Allah Maha Kuasa atas segala sesuatu."

Dari penjelasan tersebut dapat lebih jelas bahwa yang mampu terbang dengan kecepatan tinggi adalah malaikat. Seberapa cepat terbangnya?

Petunjuk dalam ayat tersebut sangat jelas bahwa perbandingan kecepatan terbang malaikat adalah dalam sehari kadarnya 50.000 tahun. Berdasarkan metode penghitungan yang dilakukan DR. Mansour Hassab El Naby seperti dalam tulisannya bahwa untuk satu hari yang berkadar 1.000 tahun sama dengan kecepatan cahaya (299.792,4989 km/detik).

Berdasar rumus-rumus dan cara yang sama untuk perbandingan sehari sama dengan 50.000 tahun dapat diperoleh hasil perhitungan sama dengan 50 kali kecepatan cahaya (14.989.624,9442 km/detik). Kesimpulannya adalah berdasarkan informasi dari Al Qur'an dapat dihitung kecepatan terbang malaikat dan Jibril yaitu 50 kali kecepatan cahaya. Masya Allah!

Sampai saat ini pengetahuan manusia belum menemukan sesuatu pun yang mempunyai kecepatan melebihi kecepatan cahaya. Berdasarkan petunjuk Al Qur'an sangat jelas disebutkan bahwa malaikat dan Jibril mempunyai kemampuan terbang 50 kali kecepatan cahaya.

Hal tersebut bisa dimaklumi karena penciptaan malaikat berasal dari unsur cahaya (nur). Suatu saat diharapkan ilmuwan muslim dapat meneliti petunjuk tersebut dan menjadi penemu yang selangkah lebih maju karena berdasarkan Al Qur'an, kitab suci yang merupakan satu-satunya kitab yang eksak, berisi kepastian karena merupakan Firman Allah SWT.

We Hope You Can Satisfied

COMMENTS

Name

Aktor Indonesia,2,Aktris Indonesia,14,Android,15,Animasi,1,Anime,28,Aplikasi,2,Arsitektur,1,Artikel,95,Artikel Bugis,8,Artikel Islami,41,Berita,8,Chineese,2,Desain,1,Elektro,2,Elektronika,2,Film,13,Film Barat,8,Film Indonesia,3,Games,4,Home,1,Image Only,11,Industri,1,IOS,3,Java,1,Kesehatan,71,Komik,50,Komik Lucu Bahasa Indonesia,50,Kontes Menulis,1,Kontes SEO,11,Kuis,1,Kuliah,1,LightHOUSE Indonesia,1,Matematika,1,Models,3,Olahraga,49,Profil Artis,18,Review,3,Review Blog,8,Review Games,3,SEO,11,Sepak Bola,60,Simulasi,1,Smartphone,2,Software,1,Story,1,Teknologi,74,Telekomunikasi,1,Template Blog,8,Tes,1,Tips Blogging,13,Tips dan Trik,23,Tokoh,18,Top 10,142,Top 5,28,Tutorial Blog,95,Unik,370,
ltr
item
UShare Blog: Kecepatan Terbang Malaikat Jibril
Kecepatan Terbang Malaikat Jibril
Kecepatan Para Malaikat Allah SWT
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh5wRQqbWU4fpL_uLFdzFVu2LcptWUIpHePaohyphenhyphenIwSkscEj10ed3tElmLJtzrVGiLR6UP1kLlADWpURiWWObkpQqPzFpLFc_ZYSc8DVu72JpGJU6fqxpQOdoFWpiIN9ra5egcMi1GSlGSo/s1600/kecepatan+terbang+malaikat.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh5wRQqbWU4fpL_uLFdzFVu2LcptWUIpHePaohyphenhyphenIwSkscEj10ed3tElmLJtzrVGiLR6UP1kLlADWpURiWWObkpQqPzFpLFc_ZYSc8DVu72JpGJU6fqxpQOdoFWpiIN9ra5egcMi1GSlGSo/s72-c/kecepatan+terbang+malaikat.jpg
UShare Blog
http://utility-share.blogspot.com/2015/05/kecepatan-terbang-malaikat-jibril.html
http://utility-share.blogspot.com/
http://utility-share.blogspot.com/
http://utility-share.blogspot.com/2015/05/kecepatan-terbang-malaikat-jibril.html
true
7805869321094886971
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content