Katak Terkecil Di Dunia

Katak yang dinobatkan terkecil di dunia ini hanya memiliki ukuran tubuh sebesar kuku manusia

Motivation - Tahukah anda mengenai hewan yang satu ini? Katak, hewan amphibi yang dapat hidup di dalam air dan berjalan didaratan. Beberapa waktu lalu ditemukan Katak berukuran sangat kecil, bahkan dikatakan hanya sebesar kuku jari manusia. Hal ini membuat katak tersebut dijadikan sebagai katak terkecil di dunia.

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjIL7Cmou_OKJLdxKNLrZi9VTv-atFZmee6CdlPfegfBlsFswt2s8t59njtMTPbdMjD4d7eMB1rKo-gcv3RgeT7WKvYZIzc_yb9mYi7kgKPqScyZq2kjPGGR5VY2UPzYTAAT6fHTnurSW4/s1600/katak+terkecil+di+dunia.JPG

Para peneliti berhasil menemukan spesies baru katak dari Lembah Cosqipata, Peru, yang unik dengan ukuran tubuh sangat kecil. Tanpa pengamatan seksama, katak yang hanya sebesar kuku jari manusia mungkin akan terlewatkan. "Karakter yang paling unik dari spesies baru ini adalah ukurannya yang sangat kecil," ujar para peneliti.

Seperti yang dilaporkan dalam jurnal Copeia edisi terbaru. Katak betina hanya tumbuh hingga sepanjang 1,24 sentimeter saat dewasa, sementara yang jantan hanya 1,11 sentimeter. Katak yang belum diberi nama ilmiah ini dikelompokkan dalam genus Noblella. Hidupnya pada ketinggian antara 3.025 dan 3.190 meter di Pegunungan Andes.

Habitatnya berupa dedaunan yang jatuh di lantai hutan tropis pegunungan tersebut. Menurut salah satu penelitinya, Alessandro Catenazzi dari Universitas California, AS, habitatnya juga di luar dugaan. Pada ketinggian lebih dari 3.000 meter, biasanya hanya ditemui spesies dengan ukuran lebih besar.

We Hope You Can Satisfied

COMMENTS

Name

Aktor Indonesia,2,Aktris Indonesia,14,Android,15,Animasi,1,Anime,28,Aplikasi,2,Arsitektur,1,Artikel,95,Artikel Bugis,8,Artikel Islami,41,Berita,8,Chineese,2,Desain,1,Elektro,2,Elektronika,2,Film,13,Film Barat,8,Film Indonesia,3,Games,4,Home,1,Image Only,11,Industri,1,IOS,3,Java,1,Kesehatan,71,Komik,50,Komik Lucu Bahasa Indonesia,50,Kontes Menulis,1,Kontes SEO,11,Kuis,1,Kuliah,1,LightHOUSE Indonesia,1,Matematika,1,Models,3,Olahraga,49,Profil Artis,18,Review,3,Review Blog,8,Review Games,3,SEO,11,Sepak Bola,60,Simulasi,1,Smartphone,2,Software,1,Story,1,Teknologi,74,Telekomunikasi,1,Template Blog,8,Tes,1,Tips Blogging,13,Tips dan Trik,23,Tokoh,18,Top 10,142,Top 5,28,Tutorial Blog,95,Unik,370,
ltr
item
UShare Blog: Katak Terkecil Di Dunia
Katak Terkecil Di Dunia
Katak yang dinobatkan terkecil di dunia ini hanya memiliki ukuran tubuh sebesar kuku manusia
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjIL7Cmou_OKJLdxKNLrZi9VTv-atFZmee6CdlPfegfBlsFswt2s8t59njtMTPbdMjD4d7eMB1rKo-gcv3RgeT7WKvYZIzc_yb9mYi7kgKPqScyZq2kjPGGR5VY2UPzYTAAT6fHTnurSW4/s1600/katak+terkecil+di+dunia.JPG
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjIL7Cmou_OKJLdxKNLrZi9VTv-atFZmee6CdlPfegfBlsFswt2s8t59njtMTPbdMjD4d7eMB1rKo-gcv3RgeT7WKvYZIzc_yb9mYi7kgKPqScyZq2kjPGGR5VY2UPzYTAAT6fHTnurSW4/s72-c/katak+terkecil+di+dunia.JPG
UShare Blog
http://utility-share.blogspot.com/2015/05/katak-terkecil-di-dunia.html
http://utility-share.blogspot.com/
http://utility-share.blogspot.com/
http://utility-share.blogspot.com/2015/05/katak-terkecil-di-dunia.html
true
7805869321094886971
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content